Rabu, 23 November 2016

PASKIBRA SMA N 3 Boyolali

PASKIBRA SMA N 3 Boyolali

Image result for logo adhiyoda paksindra

Adhiyodha Paskindra adalah nama paskibra di Smaga.Nama tersebut memiliki arti Pasukan Tangguh Bagaikan Burung Garuda. Tiap tahunnya sekolahmengirimkan siswa - siswi yang ikut organisasi ini untuk mengikuti seleksi Paskibra Kabupaten (PASKAB) dan juga Paskibra daerah (PASDA). Paskibra dapat melatih mental dan juga fisik loh, selain itu juga dapat melatih rasa nasionalisme dan patriotisme terhadap negara kita tercinta. Paskibra juga melatih korsa, yaitu kebersamaan dann kekeluargaan. Jadi, kita bisa merasakan apa yang teman rasakan.
     Paskibra Smaga juga tak kalah dengan senam. Paskibra juga mempunyai banyak sekali prestasi, sehingga sering menyetorkan piala ke sekolah. Hebat ya teman - teman. Ayo, siiapa yang mau bergabung dengan Paskibra Smaga, silahkan bergabung.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar